CARA MENDAFTAR DI PPC ADBRITE.COM




Pada kesempatan kali ini adalah mengenai Cara Mendaftar Iklan di AdBrite.com. adBrite adalah salah satu program afiliasi PPC seperti Google Adsense yang ada di internet yang cukup sederhana juga menguntungkan. Ada pilihan saat akan membuat akun di PPC adBrite, sebenarnya bukan hanya di adBrite saja, program PPC lain nya juga sama. Yaitu Anda ingin menjadi seorang Advertiser atau Publisher. Untuk lebih jelasnya jika sobat tertarik untuk bergabung di situs iklan PPC luar Negeri ini khususnya adbrite anda bisa mengikuti langkah-langkah untuk mendaftar di situs adbrite.com

Langkah mendaftar / member di Adbrite.com
Masuk ke website resmi nya adBrite.com
Klik Create Account
Lalu isi form sesuai data diri Anda
klik chek box  'I am a publisher'
isi semua kolom formulir yang diberi tanda * (bintang), maksud tanda * wajib diisi
masukan kode captcha
klik chek box 'i accept the above term and conditions'
Klik Continue
Setelah Anda terdaftar, anda langsung diarahkan ke halaman Publisher adBrite
Pendaftaran selesai!
Sekarang bagaimana cara adBrite menjadi partner bisnis kita ?,
Gampang sob..kita tinggal membuat dan memasang sebuah halaman iklan yang disediakan oleh adBrite di web/blog kita.

Cara membuat halaman iklan dari adbrite.com
Log in ke halaman publisher
Klik Manage Ad Zone 
Di halaman Manage Ad Zone klik Set Up a Zone.
Pilih format atau jenis adsense/iklan yang ingin di tampilkan di blog/web Anda
Klik chek box 'I will not have incentives to click on ads' dan 'I will not place my ad zones on sites 00. that include pornographic content'
Klik Next : Set Ad Specs 
Anda akan diarahkan ke halaman Creat a Zone - Ad Space
Silahkan setting tampilan iklan Anda, mulai dari :
Size (ukuran tinggi dan lebar iklan)
Video ads (otomatis menampilkan video iklan secara random)
Color (mengatur warna teks, border, background, dan link)
Auto-approve Ad, Ad Content, dan
House D
Klik Next
 Anda diarahkan ke halaman Creat a Zone - Discribe your site
Site Info (masukan Informasi web/blog Anda) 
Keyword
Category (pilih salah satu kategori yang sesuai dengan konten blog Anda)
Klik Next
Peserve Pricing pilih NO
Copy lalu paste kan source code iklan yang diberikan adBrite di web/blog Anda.
Pembayaran dari adbrite.com
adBrite akan melakukan pembayaran apabila penghasilan PPC Anda minimum lebih dari $5.
Itulah sekilas penjelasan mengenai Cara mendaftar di situs PPC adbrite.com. 

Penulis : Unknown ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel CARA MENDAFTAR DI PPC ADBRITE.COM ini dipublish oleh Unknown pada hari Friday, July 26, 2013. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan CARA MENDAFTAR DI PPC ADBRITE.COM
 

0 komentar:

Post a Comment