CARA MENAMPILKAN RATING BINTANG DI GOOGLE


Cara memasang Rating Bintang di Google Search Engine

Written By Robi Nurtanto on 27 Desember 2012 | 9:53 AM

Cara memasang rating bintang di Google Search Engine. Sebenarnya memasang rating bintang di SE bukan salah satu trik agar blog mudah terindex oleh google. Banyak kok blog tanpa rating bintang yang menempati posisi halaman pertama google pencarian. Seperti blog Kamus Q ini. Tapi jika anda memang sangat ingin menampilkan ratin bintang di hasil pencarian google, silahkan ikuti langkah-langkah berikut ini.

CARA MENAMPILKAN RATING BINTANG DI GOOGLE SE

1. Login ke account Blogspot.com
2. Pilih template
3. Pilih Edit HTML
4. Tik kotak Expand Template Widget
5. Cari kode <head> , letakan kode berikut ini tepat dibawahnya, lau klik save
<link href='https://plus.google.com/XXXXXX' rel='publisher'/>
NB: Ganti kode XXXX dengan ID google+ anda
6. Cari kode <body>, sisipkan kode berikut ini tepat dibawahnya lalu klik save
<div><div itemscope='' itemtype='http://data-vocabulary.org/Review'>
7. Cari kode </body>, tambahkan kode berikut ini tepat diatasnya lalu klik save
</div></div>
8. Selanjutnya temuka kode <data:post.body/>, Jika ada <data:post.body/> lebih dari satu, sisipkan kode dibawah ini tepat di bawah kode <data:post.body/> no 2 lalu klik save
ItemReviewed: <span itemprop='itemreviewed'><data:post.title/></span>
Description: <span itemprop="description"><data:post.title/></span>
Reviewer: <span itemprop='reviewer'><data:post.author/></span> -
Rating: <span itemprop='rating'>4.5</span>
9. Klik Save Template.
Untuk melihat Previewnya silahkan di check di Google Rich Snippet

Penulis : Unknown ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel CARA MENAMPILKAN RATING BINTANG DI GOOGLE ini dipublish oleh Unknown pada hari Friday, January 11, 2013. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan CARA MENAMPILKAN RATING BINTANG DI GOOGLE
 

0 komentar:

Post a Comment